Xiaomi Redmi 9T Harga dan Spesifikasi

()

Tidak ada henti-hentinya perusahaan teknologi Xiaomi membuat netizen kagum. Xiaomi yang terkenal dengan produk nya yang super, kembali merilis produk super baru. Baterai Besar kembali ditonjolkan. Hanya 1jutaan, sudah dapat Smartphone dengan baterai 6000mAh.

Pada seri Redmi 8A, hanya terdapat satu speaker disamping port Carhger (Konektor USB-C) . Namun Redmi 9T yang baru ini memiliki dua speaker yang terletak di bawah dan atas ponsel.

Read More

Menariknya, Redmi 9T memiliki fitur fast charging 18W. Akan tetapi, Charger yang diberikan sepaket dengan ponsel malah mendukung fast charger 22,5W.

Xiaomi Redmi 9T Warna Carbon Grey
Xiaomi Redmi 9T Warna Twilight Blue
Xiaomi Redmi 9T Warna Ocean Green

Redmi 9T akan resmi di jual secara online pada tanggal 24 Februari 2021 pukul 12:00 Wib melalui website resmi Xiaomi. Anda bisa membeli Redmi 9T di website JD. ID dan Authorized Mi Store.

Spesifikasi Redmi 9T

Layar6.53 inci FHD+ Dot Drop
Kamera Depan8MP
Kamera Belakang48MP AI quad kamera
ProsesorQualcomm® Snapdragon™ 662
Sistem OperasiAndroid 10
Versi MUIMUI 12
AudioJack Audio 3,5mm

Harga Redmi 9T

Rp 1.899.000Rp 2.299.000
4GB RAM
64GB Memori Internal
6GB RAM
128GB Memori Internal

Referensi:

Kompas dan Mi.

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating / 5. Vote count:

No votes so far! Be the first to rate this post.

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.